Argapura adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Majalengka, Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Luar area 60,56 Km2 km². Nama Argapura Pernah diidentikan dengan salah satu nama Gunung di Papua. Merupakan kawasan pertanian, perkebunan. Hasil bumi unggulannya adalah bawang daun, padi, boled (ubi ), bawang merah dan sebagainya. Memiliki obyek wisata Curug Muara Jaya yang terletak di Desa Argalingga, yang cukup dikenal oleh masyarakat Majalengka maupun di luar luar wilayah majalengka sperti Ciamis, Kuningan, Cirebon, Indramayu, atau Sumedang. Selain itu, di Wilayah Argapura banyak tertanam pohon Pines sering dijadikan perkemahan.
Argapura memiliki beberapa desa diantaranya
1. Desa Argalingga
2. Desa Argamukti
3. Desa Cibunut
4. Desa Cikaracak
5. Desa Gunungwangi
6. Desa Haurseah
7. Desa Heubeulisuk
8. Desa Mekarwangi
9. Desa Sadasari
10. Desa Sagara
11. Desa Sukadana
12. Desa Sukasari Kaler
13. Desa Sukasari Kidul
14. Desa Tejamulya
Alamat Kantor Kecamatan Argapura : -
Untuk blogger majalengka mohon ditambahkan keterangan tentang Kecamatan Argapura.
Sumber: Wikipedia
Majalengka Bisnis Center | Blogger Majalengka
Wednesday, April 14, 2010
Home »
KABUPATEN MAJALENGKA
,
KECAMATAN
,
MAJALENGKA
» PROFIL KECAMATAN ARGAPURA KABUPATEN MAJALENGKA
PROFIL KECAMATAN ARGAPURA KABUPATEN MAJALENGKA
Posted by Anakciremai on Wednesday, April 14, 2010
Previous
« Prev Post
« Prev Post
Next
Next Post »
Next Post »
Popular Posts
-
Majalengka sampai saat posting ini saya tulis belum ada termilal bus besar sebagai pusat pemberhentian bus dan angkot seluruh Majalengka yan...
-
Nama Sekolah: SMA NEGERI 1 LEUWIMUNDING Alamat: Jln. Raya Utara Leuwimunding Telp. (0233) 510153 Majalengka - Jawa Barat 45473 Website: http...
-
Setelah kemarin saya posting tentang Hotel di Majalengka , berikut adalah daftar hotel dan penginapan yang ada di Kabupaten Majalengka , mem...
-
Name Bank: Bank Central Asia (BCA) KCP Jatiwangi - Majalengka Kode Bank BCA Majalengka : 0418 Alamat Bank BCA Majalengka : Jln. Jend. A. Yan...
-
Infromasi Hasil CPNS Kabupaten Majalengka atau Pengumuman hasil CPNS Majalengka sudah dikeluarkan oleh Bupati Majalengka. Berikut Pengumuman...
-
Setiap nonton acara reality show Jika Aku Menjadi di Trans TV air mata selalu berlinang, karena acara tersebut sangat menyentuh hati, kenapa...
-
Blogger Cirebon adalah keyword yang saya kejar untuk menaikan trafik blog majalengka.biz , setelah saya cek di www.google.co.id tidak banyak...
-
Nama Instansi : Polsek Panyingkiran Kabupaten Majalengka Jawa Barat Alamat : Jl.Siliwangi No.09 Panyingkiran Majalengka Jawa Barat Telepon ...
-
Langkah awal belajar bisnis online bagi pemula atau belajar bisnis di internet memang membingungkan, kenapa belajar bisnis online itu membi...
-
Tentang Majalengka.Biz | Blogger Majalengka. Ada peribahasa tak kenal maka tak sayang, untuk mempererat silaturahmi antar blogger majalengk...
Labels
- ABOUT
- BANK
- BISNIS
- BIsnis Online
- BLOGGER MAJALENGKA
- BLOGGING
- CARA
- CIAMIS
- CIREBON
- DINAS
- HOTEL
- IKLAN
- INDRAMAYU
- INFO
- INSPIRASI
- KABUPATEN MAJALENGKA
- KECAMATAN
- KUNINGAN
- MAJALENGKA
- NGOCEH
- OBJEK WISATA
- Open Source
- PARIWISATA
- PERATURAN
- PERGURUAN TINGGI
- POLISI
- PROFIL PERUSAHAAN
- Rumah
- Rumah Sakit
- SEJARAH MAJALENGKA
- SEKOLAH
- SEO
- Suara Konsumen
- SUMEDANG
- TOKOH
- TUTORIAL BLOG
- UNIK
- WIRAUSAHA
Copyright ©
MAJALENGKA. All rights reserved. Template by CB Blogger | Your Footer Link Here
No comments:
Post a Comment
Silahkan Comment no SPAM Maaf comment berbau Spam akan saya Hapus